Tags : Alquran

Mazhab Adalah Metodologi Berfikir Untuk Memahami Al-Qur’an dan Hadist

HIDAYATUNA.COM – Kita selalu mendengar bahwa kelompok Wahabi ini mengatakan “Kita hanya melakukan apa yang ada di Kitab dan  Sunnah (Al-Qur’an dan Hadist), Kita tidak melakukan kecuali apa yang Rasul katakan dll.” Ini adalah statemen yang selalu Wahabi gaungkan ketika berbicara agar orang awam terbawa dengan dakwah mereka. Maka saya tegaskan dalam tulisan ini bahwa […]Read More

Hikmah Bersyukur Menurut Alquran

HIDAYATUNA.COM, Yogyakarta – Umat Islam umumnya sudah mengetahui mengenai hikmah bersyukur. Bahwa ketika seorang hamba bersyukur, Allah  akan menambah nikmat yang diberikan kepadanya. Salah satu tanda bahwa seorang mukmin itu bersyukur adalah ia melakukan hal-hal baik dan semakin jatuh cinta pada kebaikan. Seorang mukmin yang bersyukur akan semakin terpacu semangatnya untuk menebar kebaikan terhadap sesama. […]Read More

Membincang Problematika Wahyu, Al-Qur’an, dan Mushaf Usmani

HIDAYATUNA.COM, Yogyakarta – Istilah wahyu, Al-Qur’an dan Mushaf Usmani mungkin akrab bagi sebagian besar umat Islam. Tetapi banyak dari kalangan ulama ahli Quran maupun para pengkaji Al-Qur’an memandang ketiga istilah tersebut sebagai sesuatu yang berbeda. Dalam buku Arah Baru Studi Ulum Al-Qur’an ini, Aksin Wijaya mendefinisikan dan memberi pemisah yang jelas antara tiga terminologi yang […]Read More

Keistimewaan Hari Jumat dalam Islam dan Manfaatnya

HIDAYATUNA.COM – Hari Jumat adalah hari yang sangat penting bagi umat Muslim. Hal ini dapat dilihat dari hadis-hadis Nabi Muhammad SAW dan juga dalil Al-Quran yang mengandung makna pentingnya hari Jumat. Dalam Al-Quran terdapat ayat yang menyatakan keutamaan hari Jumat, yang terdapat pada Surat Al-Jumu’ah ayat 9-10. Ayat tersebut menyatakan, “Hai orang-orang yang beriman, apabila […]Read More

Muqatta’at dalam Alquran

HIDAYATUNA.COM – Ada perbedaan pendapat di kalangan cendekiawan Muslim tentang Muqatta’at (Al-Huruf al-Muqatta’a atau huruf putus-putus) dalam Alquran. Muqatta’at terdiri dari satu atau lebih surah yang dengannya dua puluh sembilan Surah Alquran dibuka setelah Bisma Allah al-Rahman al-Rahim. Surah-surah ini dibacakan secara terpisah, seperti “Alif. Lam. Mi.” pada pembukaan surah Al-Baqarah. Ada yang mengatakan Muqatta’at […]Read More

Bagaimana Pandangan Alquran tentang Harta dan Uang?

HIDAYATUNA.COM – Alquran dan pemikiran keagamaan menentang untuk menganggap dunia sebagai materialistis eksklusif dan telah menyangkal gagasan ini. Materialisme tidak diciptakan pada masa ini oleh filsafat modern karena dapat ditelusuri ke doktrin filosofis kuno. Materialis yang percaya pada satu-satunya keberadaan materi juga percaya bahwa semua aspek keberadaan hanya dapat dipahami melalui sains. Jadi mereka menganggap […]Read More

Apa Kata Alquran tentang Non-Muslim? Begini Penjelasannya

HIDAYATUNA.COM, Jakarta – Alquran dalam surah Al-Kafirun ayat 1-6 berbicara mengenai kedudukan non-Muslim. Dalam ayat tersebut yang artinya “Untukmu agamamu, dan untukku agamaku” memberi makna bahwa Islam menghormati pemeluk agama lain. Meski begitu, Islam juga membatasi kedekatan emosional dengan non-muslim sehingga tetap berpegang teguh pada iman dan takwa. Selain surah Al-Kafirun, ada banyak ayat dalam […]Read More

Jangan Salah! Ini Arti Jihad yang Sebenarnya dalam Alquran

HIDAYATUNA.COM – Istilah jihad kerap disalahartikan dan dikaitkan dengan kata-kata seperti penghasut perang, kekerasan, dan pembantaian. Hal ini terjadi setelah maraknya kelompok teroris muncul di berbagai belahan dunia dan menakut-nakuti manusia dengan membawa-bawa simbol agama. Padahal Islam sendiri selalu menekankan perdamaian dan juga menganggap perlu untuk melakukan jihad dalam menghadapi agresor. Dalam quran surah Al-Anfal, […]Read More

Ilmu Ma’ani Alquran, Cara Mudah Memahami Firman Allah

HIDAYATUNA.COM – Suatu saat Umar bin Khatthab berdiri di atas mimbar dan berkata: “Apa pendapat kalian tentang firman Allah:  أو يأخذهم على تخوف؟. Orang-orang terdiam, tidak ada yang berkomentar sebab kalimat على تخؤف asing di telinga mereka. Akhirnya berdirilah seorang tua yang berkata: “Wahai Amirul Mukminin, itu adalah bahasa kami, Suku Hudzail; Makna “takhawwuf” adalah […]Read More

Gus Yaqut: Spirit Alquran Membawa Indonesia Berhasil Merawat Keragaman

HIDAYATUNA.COM, Jakarta – Menteri Agama (Menag) Yaqut Cholil Qoumas atau Gus Yaqut mengatakan Alquran begitu dekat dengan kehidupan bangsa Indonesia. Hal tersebut disampaikan pada sambutannya pada malam Peringatan Nuzulul Qur’an Tingkat Kenegaraan tahun 1443 H/2022 M di Jakarta, Selasa (19/4/2022). Memperingati Nuzulul Quran merupakan bagian dari upaya mengingatkan betapa mulianya ajaran Alquran bagi bangsa Indonesia. […]Read More