Tags : kebaikan

Kisah Kebaikan Seorang Sufi kepada Seekor Kucing

HIDAYATUNA.COM, Yogyakarta – Kebaikan tak mengenal nama dan agama. Itulah kasih sayang yang tercermin dalam Asma Allah, yaitu Ar-Rahman. Allah subhanahu twa taala tidak membeda-bedakan makhluk-Nya yang mana yang akanı diberi karunia, sebab kasih sayang Allah Subhanahu wa taala itu luas. Tidak seperti kasih sayang manusia. Demikianlah tersurat dalam Al-Qur’an. Dalam kisah ini, Allah Subhanahu wa […]Read More

Habib Ja’far: Teruslah Jadi Baik Meski Tak Ada Kebaikan di

HIDAYATUNA.COM, Jakarta – Pendakwal milenial, Habib Husein Ja’far Hadar atau biasa dikenal dengan Habib Ja’far mengajak siapapun untuk terus menjadi orang baik. Sekalipun di sekeliling tidak mendapati orang baik, maka tetaplah menjadi baik kepada siapa pun. Mengapa demikian? Habib Ja’far menjelaskan karena sejatinya dunia ini diciptakan karena orang baik. “Dunia ini diciptakan karena orang baik. […]Read More

Anwar Zahid: Ngajari Kebaikan Pada Orang Pintar Itu Sulit

HIDAYATUNA.COM, Jakarta – Pengasuh Pondok Pesantren Sabilunnajah, Bojonegoro, Jawa Timur, KH Ahmad Anwar Zahid mengatakan bahwa tidak semua orang pintar itu baik. Sebaliknya tidak semua orang baik itu pintar. “Tidak semua orang pintar itu baik. Dan tidak semua orang baik itu, pintar,” kata Anwar Zahid dalam video ceramahnya yang diunggah akun TikTok @gusmuhammad789, Rabu (17/5/2023). […]Read More

Gus Baha: Dalam Kebaikan Ada Kebaikan Lain yang Ditinggal

HIDAYATUNA.COM, Jakarta – Ulama kharismatik asal Rembang, KH. Ahmad Bahauddin Nursalim, lebih dikenal Gus Baha menjelaskan bahwa cara pandang kita terhadap orang lain itu harus hal-hal yang nyata. Kalau kesalahan mereka nyata, maka kebaikan mereka juga nyata. “Kenapa kita hanya ingat sisi yang jelek, tidak ingat sisi yang baik?” ungkap Gus Baha dalam video yang […]Read More

Pesan Nabi: Jangan Meremehkan Kebaikan!

HIDAYATUNA.COM – Setiap muslim hendaknya berkewajiban untuk melakukan kebaikan baik sesama makhluk ataupun kepada makhluk lain. Umumnya pengetahuan ini sudah umum dalam kehidupan kita, sebab Islam mengajarkan untuk selalu berbuat baik tanpa melihat siapa yang akan menerima kebaikan kita. Kejahatan sangat dilarang oleh Islam karena justru bertolak belakang dengan citra Islam yang ramah terhadap seluruh […]Read More

Baca Doa Nabi Khidir dan Nabi Ilyas ini untuk Menarik

HIDAYATUNA.COM – Nabi Khidir dan Nabi Ilyas Alaihima Salam adalah dua dari empat Nabi yang hingga saat ini masih hidup dan berada di bumi. Dua Nabi yang lain berada di langit, yaitu Nabi Isa yang berada di langit ke-dua, Nabi Idris di langit ke-empat. Dalam kitab Fathul Malikil Majid Al Muallaf Li Naf’il ‘Abid karya […]Read More