HIDAYATUNA.COM – Saat meminjam uang (berhutang), hendaknya kita sadar untuk membalas kebaikan peminjam uang. Saat sudah memiliki uang untuk membayar, segeralah lunasi hutang Anda. Sebab kita tidak tahu, barangkali orang yang meminjami itu juga membutuhkan uangnya. Balas jasa saat berhutang juga pernah dilakukan oleh Nabi Muhammad Saw. Rasulullah pernah berhutang pada seorang Yahudi, bernama Zaid […]Read More
HIDAYATUNA.COM – Modal merupakan faktor penting untuk menjalankan sebuah bisnis. Banyak orang yang mengurungkan niatnya untuk bisnis karena faktor tidak memiliki modal. Hal itu menjadi wajar manakala kita menganggap bahwa modal bisnis hanya sekadar perihal material (baca : uang). Padahal jika kita mau memaknai modal secara luas, modal tidak hanya perihal uang. Lebih dari itu, […]Read More
HIDAYATUNA.COM – Islam adalah agama yang sempurna yang mencakup seluruh aspek hidup dan kehidupan manusia. Mafhum kita ketahui selain hidup di dunia kita juga akan hidup di akhirat kelak. Apakah lantas kita mengartikan bahwa hidup di dunia ini tidaklah penting karena kehidupan yang abadi adalah di akhirat. Sebelum menyimpulkan mana yang lebih penting antara dunia […]Read More
HIDAYATUNA.COM – Wirausaha bisa dilakukan oleh siapa saja, bahkan seorang santri sekalipun. Sebab santri memiliki hak yang sama dengan manusia lainnya, sebagai sesama makhluk ciptaan-Nya. Bahkan santri memiliki nilai lebih, yaitu mereka sudah terbiasa dalam menghargai waktu (disiplin), dan mandiri. Penempaan santri di pesantren menjadi modal awal untuk menjalani kehidupan selanjutnya, yaitu kehidupan berkeluarga dan […]Read More
Sticky
HIDAYATUNA.COM – Masing-masing bank syariah memliki sistem keamanannya sendiri agar nasabah aman melakukan transaksi. Bahkan seringkali bank syariah juga berupaya untuk terus meningkatkan sistem keamanannya. Keamanan adalah hal terpenting bagi bank untuk menjaga kepercayaan nasabah, agar aman dan nyaman saat melakukan transaksi. Meski begitu, teknologi yang berkembang pesat juga tidak luput dari tindak kejahatan yang […]Read More
Sticky
HIDAYATUNA.COM – Seorang muslim yang memiliki penghasilan, akan tiba pada kondisi di mana ia harus mau menyisihkan sebagian dari penghasilannya untuk membayar zakat dan pajak. Lalu, apakah seorang muslim wajib membayar zakat dan pajak, atau hanya salah satu saja? Ini artinya, apakah jika seorang muslim sudah membayar pajak, maka tidak berkewajiban untuk membayar zakat, begitu […]Read More
Sticky
HIDAYATUNA.COM – Riba diartikan sebagai bertambahnya suatu harta pokok tanpa adanya sebuah transaksi jual beli, hingga kemudian hartanya bertambah atau berkembang melalui sistem riba. Dalam syariat Islam, Allah secara tegas mengharamkan penggunaan riba. Berikut beberapa ayat Al- Quran yang menjelaskan pelarangan riba : 1. Alquran: QS. Ar Rum (30) : 39 وَمَآ ءَاتَيْتُم مِّن رِّبًا […]Read More
Sticky
HIDAYATUNA.COM – Salah satu hal mendasar yang membedakan antara bank syariah dengan bank konvensional adalah adanya akad. Dalam pengertiannya, akad di bank syariah merupakan kesepakatan atau perjanjian tertulis antara pihak bank dengan pihak lain. Isi perjanjian tersebut memuat hak dan kewajiban bagi masing-masing pihak, tentu dengan berlandaskan prinsip-prinsip syariah. Pada sistem operasionalnya, bank syariah telah […]Read More
Sticky
HIDAYATUNA.COM – Sistem operasional lembaga keuangan syariah dalam teori dan praktiknya sangat menjauhi riba. Sebab dalam syariat Islam hukum riba adalah haram. Menurut bahasa, riba memiliki makna ziyadah atau tambahan. Sedangkan menurut istilah riba bisa diartikan bertambahnya harta pokok tanpa adanya suatu transaksi seperti jual beli. Kemudian hartanya tersebut menjadi bertambah atau berkembang. Dalam pengertian […]Read More
Sticky
HIDAYATUNA.COM – Sampai saat ini sebagian masyarakat di Indonesia masih menilai antara bank syariah dengan bank konvensional adalah sama. Padahal bank syariah dan bank konvensional memiliki sistem dan konsep keuangan yang berbeda. Berikut perbedaan mendasar bank syariah dengan bank konvensional yang perlu Anda ketahui : Bebas nilai dan terikat nilai Nilai, atau prinsip yang dianut […]Read More