Ma'ruf Khozin

Jenjang Setelah Hafal Al-Qur’an

HIDAYATUNA.COM, Yogyakarta – Alhamdulillah selalu saya puji Allah, tidak terbayang sebelumnya memiliki anak yang rampung Tahfidz Al-Quran 30 juz. Di keluarga besar kami masih jarang yang hafidz dan hafidzah. Saya menghaturkan jazakumullah khoiron katsiron untuk semua guru-guru anak saya. Sejak beberapa hari lalu saya belikan kitab Al-Itqan, tentang ilmu-ilmu dalam Al Qur’an. Saya sampaikan ke […]Read More

Amalan Salaf yang Ditinggalkan Salafi

HIDAYATUNA.COM, Yogyakarta – “Kami tidak mengamalkan Maulid Nabi, karena ulama Salaf tidak mengamalkan Maulid.” Lagi-lagi mereka punya narasi yang mengajak agar meninggalkan Maulid Nabi dengan kata sederhana namun menyambar-nyambar bagi orang Awam. Bagi saya malah jadi serangan balik. Slogan di atas adalah kebohongan. Sebab ada sekian banyak amalan ulama Salaf yang mereka tinggalkan. Berikut beberapa daftar […]Read More

Mengembalikan Nasab Pada Aturan Hadis dan Fikih

HIDAYATUNA.COM, Yogyakarta – Tahadduts binikmat. Alhamdulillah selama muda usia saya dihabiskan banyak mempelajari ilmu fikih. Alhamdulillah, Allah memberi pertolongan bagi saya dapat khatam ngaji kitab-kitab induk Mazhab Syafi’i seperti Fathul Wahab, Syarah Mahalli Ala Al-Minhaj dan Muhadzab. Sistem kelas dan diskusi yang saya ikuti hingga khatam adalah Fathul Qarib dan Fathul di Pondok Ploso antara tahun […]Read More

Membincang Sanad Dzikir Thariqah

HIDAYATUNA.COM, Yogyakarta – Di Pontianak, khususnya di kawasan Peniram, ada seorang ulama murid Syaikhona Kholil dan menjadi Mursyid Thariqah Naqsyabandiyah di masa 1950an. Beliau adalah KH Fathul Bari bin KH Ismail, dari Ombul Sampang Madura (gambar tengah). Kabarnya, Kiai Fathul Baru berdakwah di Kalimantan Barat ini meneruskan KH Sirajuddin, Sampang (gambar atas). Para pengamal thariqah […]Read More

Mengapa Tidak Memperingati Hari Wafat Nabi Muhammad?

HIDAYATUNA.COM, Yogyakarta – Seperti biasa, selama pengajian di Pontianak saya buka sesi tanya jawab. Beberapa saya catat berdasarkan pertanyaan yang sering diajukan. alah satunya adalah 12 Rabiul Awal ada kejadian lahirnya Nabi dan wafatnya Nabi. Mengapa yang diperingati hanya lahirnya? Pertanyaan ini sudah lama menjadi bahan perdebatan antara ulama yang membolehkan dan yang melarang Maulid […]Read More

Benarkah Tidak Ada Maulid Nabi di Tempat Kelahiran Nabi?

HIDAYATUNA.COM, Yogyakarta – Statemen seperti ini ringkas sekali tapi dapat menggoyahkan kemantapan para pengamal Maulid. Maka dari itu, jawaban saya tulis panjang karena berkaitan keakuratan sanad, data dan mengumpulkan bahan referensi lebih dari 1 kitab. Bagi anda yang belum punya waktu 10 menit untuk baca secara lengkap sebaiknya buat kopi dulu. Tulisan saya urutkan dari […]Read More

Ragam Fatwa Ulama Seputar Takziyah

HIDAYATUNA.COM, Yogyakarta – Takziyah atau melayat hukumnya sunah. Namun beberapa tata cara diperselisihkan di antara ulama. Syekh Utsaimin Kalau merujuk pada ulama Salafi, Syekh Ibnu Utsaimin, tata cara di video ini tidak sesuai dengan tuntunan Nabi. Setelah pemakaman harusnya pintu-pintu rumah ditutup: اِنَّ اجْتِمَاعَ اَهْلِ الْمَيِّتِ لِاسْتِقْبَالِ الْمُعَزِّيْنَ هُوَ اَيْضًا مِنَ الْاُمُوْرِ الَّتِي لَمْ تَكُنْ […]Read More

Bolehkah Takziyah Disertai Membaca Al-Qur’an?

HIDAYATUNA.COM, Yogyakarta – Sejak saya ikut acara Haul Musnidul ‘Ashr, Maulana Syekh Yasin Al-Fadani, di Makah akhir Zulhijah lalu, saya menjadi semakin mantap dengan amaliah yang diamalkan warga Nahdliyyin saat Haul dan sebagainya. Karena amalannya sama persis, baca Al-Qur’an, Zikir dan sedekah makanan sesuai kemampuannya. Di samping itu acara Haul Syekh Yasin dihadiri oleh banyak ulama […]Read More

Inilah Kitab Syarah Hujjah Aswaja, Fikrah dan Amaliah NU

HIDAYATUNA.COM, Yogyakarta – Dua tahun lalu kami di Aswaja Center PWNU Jatim menghadirkan Syekh Dr Hisyam Kamil dari Mesir. Di sambutan saya sampaikan kesamaan NU dan Al-Azhar secara akidah, fikih dan suluk (Tasawuf). Syekh Hisyam bertanya “Di mana saya bisa baca tentang Nahdlatul Ulama?” (Gambar atas). Alhamdulillah tadi sore (gambar bawah) saya sudah memberikan kitab berbahasa […]Read More

Pembelokan Sejarah

HIDAYATUNA.COM, Yogyakarta – Istilah ini sekarang populer sekali. Dikit dikit setiap ada hal yang tidak sama dengan kabar yang populer langsung dituduh pembelokan sejarah. Mari baca-baca kitab tarikh. Sudah populer bahwa Nabi lahir 12 Rabiul Awal. Tapi coba anda buka kitab-kitab besar, akan dijumpai pendapat yang berbeda. Demikian pula tentang tanggal Isra’, kebanyakan ulama sejarah […]Read More