Tags : Rahmat

Habib Ja’far: Allah Ciptakan Manusia Karena Rahmatnya

HIDAYATUNA.COM, Jakarta – Pendakwah milenial Habib Husein Ja’far Al-Hadar mengatakan bahwa spiritualitas Islam atau tasawuf mengajarkan tentang akhlak. Hal itu dipancarkan oleh dzat keilahian yaitu berakhlak dengan akhlaknya Allah SWT. “Spiritualitas Islam atau tasawuf mengajarkan pada kita berakhlak dengan akhlak Allah SWT. Menjadi pribadi yang mencontoh Allah, yang rahmatnya dan cinta kasihnya untuk semua makhluk,” […]Read More

Musim Hujan, Baca Doa Nabi Ini Untuk Menangkalnya!

HIDAYATUNA.COM, Yogyakarta – Hujan kerap kali menghalangi berbagai aktivitas manusia khususnya yang bersifat outdoor, namun di sisi lain hujan juga menjadi berkah bagi seluruh alam. Untuk itu, banyak orang percaya jika melakukan ritual tertentu. Apakah keyakinan tersebut ada dalam Islam? Allah SWT. yang berkuasa menahan atau menurunkan hujan, dengan begitu segala sesuatu yang terjadi tentu atas […]Read More

Orang Masuk Surga Bukan karena Amalnya Tapi Rahmat

HIDAYATUNA.COM, Jakarta – Ulama muda ahli tafsir, KH. Ahmad Bahauddin Nursalim (Gus Baha) menjelaskan bahwa kebanyakan orang bisa masuk surga bukan karena amalnya. Lantas apa yang bisa membuat bisa orang masuk surga? Gus Baha menjelaskan bahwa orang masuk surga itu karena mendapat rahmat dari Allah SWT. “Syarat masuk surga tidak perlu amal yang banyak, tapi […]Read More

Tertolaknya Hadis “Permulaan Ramadan Adalah Rahmat”

أَوَلُ شَهْرِ رَمَضَانَ رَحْمَةٌ وَأَوْسَطُهُ مَغْفِرَةٌ وَأَخِرُهُ عِتْقٌ مِنَ النَّارِ Artinya:“Permulaan bulan Ramadan adalah berkah, pertengahanya maghfirah, dan akhir penghabisannya merupakan pembebasan dari neraka” Hadis yang cukup populer dan hanya muncul dikala Ramadan tiba. Hadis ini banyak dikutip oleh penceramah-penceramah untuk memotifasi puasa Ramadan jamaahnya, namun yang menjadi masalah hadis ini sendiri ternyata dhaif, bahkan […]Read More