Tags : meditasi

I’tikaf Sebagai Seni Meditasi dalam Islam

HIDAYATUNA.COM, Yogyakarta – Tidak terasa beberapa pekan lagi kita akan memasuki bulan Ramadhan. Perlu diketahui bahwa bulan ramadhan memiliki tiga fase penting di dalamnya yaitu 10 hari pertama, kedua, dan ketiga. Sepuluh hari pertama adalah fase rahmat, pada fase ini Allah membuka pintu rahmat yang seluas-luasnya. Sepuluh hari kedua adalah fase maghfiroh (ampunan). Ketiga, 10 […]Read More

Sering Merasa Overthinking? Mari Selesai dengan Diri Sendiri Lewat Meditasi

HIDAYATUNA.COM, Yogyakarta – Hampir setiap malam saya menemukan sekitar 2-3 teman yang mengunggah kecemasannya lewat media sosial, entah itu mengkhawatirkan kehidupan masa depan, menyesali kesalahan-kesalahan masa lalu, menebak-nebak pikiran orang lain, terlalu banyak membaca situasi dan sebagainya. Kadang mereka tidak ngeh bahwa ia sedang overthingking dan menganggap itu hal yang biasa saja. Overthinking dan anak muda […]Read More

Zikir dan Meditasi, Bagaimana Mempertemukan Keduanya?

HIDAYATUNA.COM, Yogyakarta – Beberapa waktu lalu, saya dibuat terngiang-ngiang dengan cerita seorang teman yang katanya, sedang mengalami quarter life crisis yang biasa dialami oleh anak muda menuju umur 25 tahun-an. Ketika saya tanya apa yang sedang dialami, jawabannya sangat sederhana. Ia hanya bosan dan tidak memiliki gairah untuk menjalankan hidup. Seolah semuanya tidak memiliki ketertarikan untuk […]Read More