HIDAYATUNA.COM – Pada saat digelar akad atau resepsi pernikahan, sering kali kita mengatakan “semoga menjadi keluarga sakinah mawaddah warahmah“. Emha Ainun Najib atau Cak Nun menyampaikan dalam kajiannya, di Alquran disebutkan bahwa kata “Sakinah” merupakan kata benda sedangkan dalam kata kerja berarti Litaskunu. Makna dari kata “Sakinah” sendiri tenang, misalnya laki-laki yang litaskunu ke istrinya dan Litaskunu […]Read More
Tags : doa pernikahan
Sticky
HIDAYATUNA.COM, Jakarta – Hubungan intim suami-istri atau jima dalam Islam sudah ditetapkan kewajibannya dan diatur dalam syariat. Sebagai pasangan mukmin, Anda harus tahu ada beberapa hal yang diharamkan dalam jima. Di dalam Islam sendiri terdapat waktu-waktu yang diharamkan untuk melakukan hubungan suami istri ini. Hal itu sebagaimana dikutip dari buku Fiqh Keluarga Terlengkap yang ditulis […]Read More
Sticky
HIDAYATUNA.COM – Sakinah berarti ketentraman, kebahagiaan dan kedamaian dalam rumah tangga. Tentunya setiap pasangan suami istri mendambakannya untuk keluarga kecil mereka. Namun dalam menjalani hidup berumah tangga tak semulus yang dibayangkan. Pasti ada saja kendala dan masalah yang menyertai hari-hari Anda. Harapan menjadi keluarga sakinah tentunya tidak hanya untuk kehidupan dunia saja. Tetapi hingga sampai […]Read More
HIDAYATUNA.COM – Akhir pekan adalah hari dimana banyak masyarakat memilihnya untuk melangsungkan pernikahan. Sanak saudara, teman, kolega dan lain sebagainya berdatangan dan memberikan doa. Lantas apakah doa yang terbaik dibaca saat menghadiri resepsi pernikahan ? Terkait doa saat untuk pasangan yang melangsungkan pernikahan ini, Rasulullah SAW bersabda yang terdapat dalam shahih bukhari : عَنْ أَنَسٍ […]Read More