Tags : kh maruf amin

Wapres Ajak MUI Tingkatkan Pelayanan Umat

HIDAYATUNA.COM, Jakarta — Wakil Presiden (Wapres) Republik Indonesia, KH. Ma’ruf Amin atau Kiai Ma’ruf mengajak Majelis Ulama Indonesia (MUI) untuk meningkatkan peran sebagai khadimul ummah, pelayan bagi umat. “Seperti sering saya katakan, kita juga harus meningkatkan peran sebagai khadimul ummah, terutama dalam himayatul ummah, menjaga umat,” kata Kiai Ma’ruf dilansir dari laman resmi MUI, Kamis […]Read More

Wapres: Sumatera Barat Punya Modal Kembangkan Ekonomi Syariah

HIDAYATUNA.COM – Sumatra Barat memiliki modal kuat untuk mengembangkan ekonomi dan keuangan syariah. Hal ini diungkapkan oleh Wakil Presiden (Wapres) KH Ma’ruf Amin saat membuka Festival 1 Muharam 1443 H virtual, Selasa (10/8). “Karena itu, saya yakin upaya yang dilakukan oleh Pemerintah Provinsi Sumatra Barat untuk menggelorakan ekonomi dan keuangan syariah dalam festival Muharram dan […]Read More

Kiai Ma’ruf Beberkan Peristiwa Monumental Isra’ Mi’raj

HIDAYATUNA.COM, Jakarta – Ulama senior sekaligus sebagai Wakil Presiden RI, KH Ma’ruf Amin beberkan peristiwa monumental dalam sejarah isra ‘mi’raj yang dilakukan Nabi Muhammad. Kiai Ma’ruf melihat dalam proses isra ‘mi’raj Nabi tidak hanya sebagai peristiwa spiritual saja, melainkan juga sebagai monumental bagi umat Islam. Dimana dalam peristiwa isra ‘mi’raj, Allah SWT menunjukkan bagaiamana kebesaran-Nya. […]Read More

Wapres Ajak Umat Muslim Lawan Stigma Negatif Barat pada Islam

HIDAYATUNA.COM, Jakarta – Islamofobia atau stigma negatif terhadap Islam yang terjadi di Eropa meresahkan umat umat Muslim. Untuk itu, Wapres KH Ma’ruf Amin pun ajak umat Islam untuk melawan stigma negatif tersebut. Lantas bagaimana cara melawan stigma negatif ini? Kiai Ma’ruf Amin menjelaskan bahwa hal itu bisa dilakukan dengan memperkenalkan ajaran Islam yang rahmatan lil […]Read More

Wapres: Jadikan Idul Adha Sebagai Momentum Berbagi Kebaikan

HIDAYATUNA.COM – Jelang perayaan Idul Adha 1441H yang akan dirayakan umat Muslim pada 31 Juli 2020 mendatang, Wakil Presiden (Wapres) Ma’ruf Amin mengajak umat Islam untuk menjadikan momentum tersebut dengan memperbanyak amal ibadah dengan berbagi kebaikan dan membantu sesama anak bangsa. Hal tersebut terutama di saat masa-masa sulit akibat pandemi Covid-19 yang melanda Indonesia dan […]Read More

Puasa di Tengah Corona, Wapres: Ini Waktu yang Baik Perbanyak

HIDAYATUNA.COM, Jakarta – Puasa Ramadhan 1441 Hijriah tahun ini umat muslim di seluruh dunia berada di tengah wabah Covid-19 atau virus Corona. Menanggapi hal itu, Wakil Presiden (Wapres) KH Ma’ruf Amin mengatakan momentum puasa kali ini disebut sebagai waktu yang tepat untuk memberbanyak berdoa dan beristigfar kepada Allah SWT. “Ini saat-saat yang baik, kita harus […]Read More

Ma’ruf Amin Sayangkan Masih Adanya Penolakan Jenazah Covid-19

HIDAYATUNA.COM – Wakil Presiden Ma’ruf Amin menyayangkan terkait masih adanya penolakan jenazah pasien Covid-19 yang terjadi di masyarakat. Hal tersebut disampaikan Wapres Kamis (16/4/20) malam dalam acara Doa dan Dzikir Nasional. Menurutnya, penolakan terhadap jenazah pasien Covid-19 seharusya tidak perlu terjadi karena para ahli sudah menjelaskan bahwa virus tersebut tidak menyebar dari jenazah yang sudah […]Read More