HIDAYATUNA.COM – Dalam perkembangan agama Islam di nusantara, kita mengenal adanya nama walisanga. Nama itu disematkan pada sembilan orang dengan peran dakwah yang cukup signifikan di tengah-tengah masyarakat, guna mengajari cara meniti ajaran Islam. Memang, dakwah yang dilakukan oleh walisanga ini memakan durasi yang panjang dengan tantangan yang beragam. Akan tetapi dari dakwah ini juga […]Read More
Tags : pewayangan
HIDAYATUNA.COM – ‘Sangkan paraning dumadi’ dipercaya sebagai falsafah kehidupan dari nenek moyang (suku Jawa). Falsafah tersebut dituturkan oleh nenek moyang dengan cara lisan, tulisan (lewat serat-serat), dan juga lewat pentas pewayangan. ‘Sangkan paraning dumadi’ adalah sebuah filosofi untuk memahami manusia, memahami perjalanan sejati yang harus ditempuh oleh manusia di dunia ini. Tetapi sangat disayangkan beberapa […]Read More
HIDAYATUNA.COM – Beberapa kalangan menganggap jika wayang adalah budaya Jawa yang tidak Islami dan tidak pula mengajarkan agama Islam. Sebagian bahkan mengatakan jika wayang tidak pantas untuk dilihat oleh umat Islam. Tetapi orang yang paham tentang budaya Jawa dan agama Islam akan mengatakan jika wayang sangat berperan dalam penyebaran agama Islam. Hal ini bermula ketika […]Read More