Tags : pemerkosaan

Mengkaji Ulang Doktrin “Ta’dzim al-Syuyukh”, Sikapi Pencabulan di Pesantren

HIDAYATUNA.COM – Kasus pencabulan atau pemerkosaan yang muncul belakangan di lingkungan pendidikan terutama pesantren, tidak terlepas dari doktrin ta’dzim al-syuyukh (menghormati guru) yang beredar di kalangan santri. Seorang pelaku berkedok sebagai pengasuh pondok tahfiz telah memangsa korban mencapai 12 anak dari umur 13-17 th, bahkan sembilan diantaranya sampai melahirkan. Gagasan ini dalam beberapa kasus dimanfaatkan […]Read More

Kematian Novia : Wahai, Netizen! Pintarlah Merasa, Bukan Merasa Pintar

HIDAYATUNA.COM – Dunia maya digemparkan fenomena kematian Novia Widyasari korban kekerasan seksual yang memilih mengakhiri hidupnya di pusara ayahnya. Lantaran pemerkosaan yang dilakukan sang pacar dengan modus obat-obatan hingga akhirnya membuatnya hamil. Penyitas sempat meminta pada sang pacar untuk bertanggung jawab atas semua yang dilakukan. Namun nihil, yang didapatkan malah pemaksaan yang menuntutnya agar meneguk […]Read More

Menikahkan Perempuan Korban Pelecehan Seksual dengan Pelaku Bukanlah Keadilan

HIDAYATUNA.COM – Menjadi perempuan nyatanya belumlah merdeka hingga di zaman yang modern sekarang ini. Meskipun perempuan saat ini sudah bisa dengan leluasa mengejar mimpi dan karirnya. Nyatanya masih banyak perempuan yang belum bisa merasakan keamanan dalam menjalani aktivitasnya di luar rumah. Bukan sekali-dua kali perempuan mengalami pelecehan seksual di jalan. Bentuk pelecehan seksual yang didapat […]Read More

Sticky

Keji! 11 Pria Perkosa Seorang Gadis Remaja Muslim di Somalia

HIDAYATUNA.COM, Jakarta – Keji, sebanyak 11 orang pria melakukan pemerkosaan terhadap gadis remaja muslim di Somalia baru baru ini. Parahnya, setelah diperkosa, para pelaku melempar korban dari gedung lantai 6. Peristiwa ini menjadi sorotan publik dunia. Dilansir dari Sindonews, Jumat, 18 September 2020, korban bernama Hamdi Mohamed Farah (19 tahun). Ia berstatus sebagai calon mahasiswi […]Read More