Tags : Bulan safar

Bolehkah Mengadakan Pernikahan di Bulan Safar?

HIDAYATUNA.COM, Jakarta – Sebagian masyarakat Indonesia menganggap bulan Safar adalah hari yang buruk untuk menyelenggarakan pernikahan. Lalu bagaimana dasar hukumnya? Dilansir dari laman resmi MUI, kata Safar sendiri terdiri dari tiga huruf shad, fa’, dan ra’. Bila digabung akan memiliki variasi cara baca dan memiliki banyak arti. Dalam kamus Lisanul ‘Arab karya Ibnu Mandzur, kata […]Read More

Sebelum Amalan Sunah, Baca Dulu Doa Awal Bulan Safar

HIDAYATUNA.COM – Saat ini dalam kalender Islam, umat Muslim telah memasuki bulan Safar. Banyak amalan-amalan sunah yang baik dilaksanakan di bulan ini. Sebelum melakukan amalan-amalan sunah, sebaiknya Anda membaca doa awal bulan Safar. Berikut ini sebagian redaksi contoh doa permulaan Safar yang bisa dibaca: اللهم إني أسألك خير المسألة وخير الدعاء وخير النجاح وخير العمل […]Read More

Sticky

Ini Penjelasan dan Hukum Salat Rebo Wakasan

HIDAYATUNA.COM – Istilah Rebo wekasan atau Rabu terakhir di bulan Shafar bukanlah hal yang baru. Hari tersebut kerap diasumsikan dengan sejarah, ritual-ritual atau musibah-musibah, termasuk ritual salat Rebo wekasan. Sebagian menerima, sebagian yang lain menolaknya. Lalu bagaimana pandangan fiqh Islam mengenai hukum salat Rebo wekasan? Pada dasarnya, tidak ada nash sharih yang menjelaskan anjuran salat […]Read More