Tags : Aswaja

Inilah Kitab Syarah Hujjah Aswaja, Fikrah dan Amaliah NU

HIDAYATUNA.COM, Yogyakarta – Dua tahun lalu kami di Aswaja Center PWNU Jatim menghadirkan Syekh Dr Hisyam Kamil dari Mesir. Di sambutan saya sampaikan kesamaan NU dan Al-Azhar secara akidah, fikih dan suluk (Tasawuf). Syekh Hisyam bertanya “Di mana saya bisa baca tentang Nahdlatul Ulama?” (Gambar atas). Alhamdulillah tadi sore (gambar bawah) saya sudah memberikan kitab berbahasa […]Read More

Membincang Asal Usul Istilah Ahlussunnah Wal Jamaah

HIDAYATUNA.COM, Yogyakarta – Istilah Ahlussunnah wal Jamaah bukan sembarang istilah yang dapat dipakai sembarang orang atau sembarang kelompok. Istilah ini berlaku bagi kelompok tertentu di masa lalu yang punya ciri tertentu. Imam Ibrahim al-Laqqani menjelaskan asal usul istilah Ahlussunnah wal Jamaah sebagai berikut: وأنَّه أَثَبَتَ في مَذْهَبِهِ ما وَرَدَت به السُّنَّةُ ومَضَى عليه الجَماعَةُ فَعُرِفُوا بِالأَشاعِرَةِ، […]Read More

Membangun Paradigma Interpretatif dengan Nilai-nilai Aswaja

HIDAYATUNA.COM – Dalam kajian agama Islam, Aswaja (Ahlussunnah wal Jama’ah) merupakan salah satu pendekatan yang memiliki peran penting dalam memahami dan menginterpretasikan ajaran agama. Paradigma interpretatif yang berlandaskan pada Aswaja memberikan landasan yang kokoh dalam menjalankan kehidupan beragama dengan moderasi, toleransi, dan keadilan. Aswaja adalah sebuah paham keagamaan yang merujuk pada ajaran Islam yang mengikuti […]Read More

Mengenal Sejarah Singkat Ahlussunnah wal Jamaah

HIDAYATUNA.COM, Yogyakarta – Ahlussunnah wa al-Jama’ah atau Aswaja adalah salah satu aliran atau golongan yang memiliki paham tawassuth (tengah-tengah), tawazun (seimbang), tasamuh (toleransi), dan i’tidal (tegak lurus). Aliran ini sudah ada sejak era Nabi Muhammad, meski masih dalam bentuk teologis saja, belum merujuk kepada aliran atau kelompok atau golongan tertentu. Term Ahlussunnah wa al-Jama’ah sendiri pertama […]Read More

Membincang Ahlussunnah wal Jamaah: Istilah Hingga Kilas Sejarahnya

HIDAYATUNA.COM, Yogyakarta – Sebagai umat muslim tentunya kita sudah kerap mendengar istilah Aswaja atau ahlussunnah wal jamaah. Dalam kata Ahlussunnah wa al-Jama’ah, terdapat dua term pokok yang penulis kira perlu untuk dijabarkan sedikit, yaitu term as-Sunnah dan al-Jama’ah. Term pertama yang akan kita bahas di sini adalah definisi dari as-Sunnah. Secara Bahasa, as-Sunnah memiliki makna sejarah […]Read More

Mengenal Trik Syekh Ibnu Taymiyah Ketika Membahas tentang Jisim

HIDAYATUNA.COM, Yogyakarta – Sebenarnya saya sudah beberapa kali menulis tema ini, tetapi saya rasa perlu menulisnya kembali dengan bahasa yang berbeda agar para pembaca lebih mudah memahami bagaimana sebenarnya titik tengkar antara Syaikh Ibnu Taymiyah Sang Mujassim dan Ahlussunnah Wal Jamaah terutama tentang jisim. Saya mengambil sampel dari satu kitab beliau yang berjudul Minhaj as-Sunnah, tapi […]Read More

2 Syarat Mendapat Gelar Syaikhul Islam

HIDAYATUNA.COM – Secara bahasa arti dari Syaikhul Islam adalah: orang tua/orang bijak/ orang alim bagi agama Islam. Kata-kata ini menunjukan bahwa orang yang digelari Syaikhul Islam ini mempunyai ilmu yang sangat tinggi di semua bidang dalam Islam dan mesti dalam Aqidah yang benar karena ال dalam kalimat Islam adalah عهدية yang maknanya adalah Islam yang […]Read More

Ikut Nabi! Jangan Ikut Ulama! 

HIDAYATUNA.COM – Ulama tidak Maksum (berpotensi salah), kalau Nabi sudah pasti Maksum (diberi perlindungan oleh Allah dari kesalahan). Makanya harus ikut Nabi, jangan ikut ulama.  Tidak ada yang salah dengan pernyataan ini. Tetapi ketika menafikan ulama dalam memahami ayat-ayat Quran dan hadis-hadis Nabi ini yang tidak tepat. Berikut gambaran diskusi yang sebenarnya juga terjadi dalam […]Read More

Melawan Trauma, Mengolaborasi Aswaja dan Marxisme

HIDAYATUNA.COM – Tulisan pendek ini dipantik oleh salah satu buku yang menghunjam tajam pusaran Aswaja, berjudul “Menuju Aswaja Materialis”. Buku yang ditulis oleh seorang santri yang menghabiskan banyak hari-harinya di bawah naungan pesantren. Buku tersebut pula yang menjadi semacam autokritik bagi Aswaja atau bahkan poros keagamaan di Indonesia. Ia berani keluar dari poros Aswaja yang […]Read More

Mengenal Tasawuf Al-Junaidi dan Al-Ghazali

Mengenal tasawuf dari sosok Al-Junaidi dan Al-Ghazali. Keduanya merupakan ulama ‘alim dan memiliki banyak karya di bidang tasawuf. Oleh: Prof. Dr. KH. Said Aqil Siroj HIDAYATUNA.COM – Tasawuf Al-Junaidi dan Al-Ghazali Al-Junaidi dan Al-Ghazali merupakan tipologi tasawuf yang ditetapkan dalam lingkungan Aswaja (terutama di kalangan Nahdhatul Ulama). Pemahaman ini sudah mengakar dalam benak warga Aswaja […]Read More