Tags : al-imtisal

Al-Imtisal: Majalah Berbahasa Arab Warisan Intelektual Ulama Sunda

HIDAYATUNA.COM, Jakarta – Dalam khazanah dunia literasi pesantren, terdapat banyak ulama-ulama yang mewariskan khazanah intelektual. Salah satunya adalah “al-Imtisal”. Menurut pakar filologi Islam, A. Ginanjar Sya’ban al-Imtisal adalah majalah berbahasa Arab yang merupakan warisan para ulama Sunda. “Al-Imtisal adalah salah satu majalah yang terkemuka di Tatar Sunda dan diterbitkan di Tasikmalaya oleh PGNT (Perkumpulan Guru […]Read More